3 Jenis Access Control untuk Keamanan Gedung
Access control (kontrol akses) adalah bagian dari sistem keamanan gedung yang akan mengatur akses individu ke dan dalam gedung. Pada praktiknya, sistem ini akan mengidentifikasi dan mengotentifikasi individu sebelum memberinya akses ke objek atau ruangan yang diminta. Secara universal, jenis access control untuk tiap gedung […]